Tips Menghemat Biaya Perawatan

Motor adalah keasatuan sistem gerak mekanik dan elektrik yang berkesinambungan dan saling menunjang, sehingga apabila terjadi kerusakan pada salah satunya, maka dipastikan motor tidak akan dapat berfungsi dengan baik. Bahkan bisa mengakibatkan kerusakan pada part-part tertentu atau bahkan mati total.

Walau bagaimanapun juga gesekan gerak mekanis yang intens ditambah panasnya ruang pembakaran mengakibatkan keausan pada pada part-part tertentu

Itulah sebabnya pihak pabrikan motor membuat buku panduan service yang tujuannya tak lain untuk menjaga performa motor tetap baik, meminimalisasi biaya perbaikan sehingga dapat meningkatkan image konsumen terhadap produk-produknya.
Secara umum perawatan berkala bertujuan untuk :
1. Menjaga performa motor. Dalam hal ini service berkala memungkinkan dilakukannya pengecekan secara rutin part-part mana yang memerlukan penyetelan, pelumasan, perbaikan bahkan penggantian. Sehingga kerusakan pada part-part tersebut dapat diminimalisasi dan performa motor tetap terjaga.
2.
Memperkecil biaya penggantian part-part yang rusak.

Pada bagian berikutnya saya akan menguraikan lebih rinci manfaat dari service rutin berkala beserta tips-tips yang berguna untuk memaksimalkan performa motor dan meminimalisasi pengeluaran dana perbaikan motor anda
Sumber : klik disini

0 Response to "Tips Menghemat Biaya Perawatan"

Posting Komentar

Powered by Blogger